Kapolsek Bogor Selatan Monitoring Pengamanan Haul

    Kapolsek Bogor Selatan Monitoring Pengamanan Haul

    KOTA BOGOR - Kapolsek Bogor Selatan Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan pengamanan Haul Alfahir Raden Mas Djonet Dipamanggala Putra Diponegoro.

    Kegiatan ini sesuai arahan Kapolresta Bogor kota Kombes Bismo Teguh Prakoso agar jajarannya selalu siap melayani kegiatan masyarakat yang positif dalam bentuk pengamanan dan pengawasan wilayahnya.

    "Kegiatan ini diharapkan dapat memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat saat pelaksanaan Haul berlangsung, "ucap Kapolsek Bogor Selatan Kompol Diana Sulistiowati.

    Dalam pelaksanaan kegiatan tersebut hadir Pejabat Utama Polsek Bogor Selatan serta anggota dari fungsi unit Samapta, Lalulintas, Intelijen, Bhabinkamtibmas dan Reskrim.

    Selama kegiatan berlangsung berjalan dengan tertib aman dan lancar.

    Sjah Nur

    Sjah Nur

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Bogor Utara Silaturahmi ke Kampung...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Polsek Bogor Selatan Razia Kendaraan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting
    Primer Koperasi Kartika Oro Doro Enakoa Kodim 1710/Mimika Gelar Rapat Akhir Tahunan Tutup Buku 2024
    Bhabinkamtibmas Cilendek Timur Gelar Silahturami Kamtibmas dengan Masyarakat, Tingkatkan Kerja Sama Jaga Keamanan Pasca Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Sukadamai Gelar Silahturami Kamtibmas dengan Staf Bina Insani, Tingkatkan Peran Aktif Jaga Keamanan Pasca Pilkada 2024

    Ikuti Kami